Serupa, tapi tak sama. Sekalipun tantrum dan meltdown tampak serupa, tetapi kedua hal tersebut sebenarnya berbeda. Apa itu tantrum? Tantrum adalah luapan yang terjadi ketika anak menginginkan sesuatu. Biasanya anak akan berhenti tantrum apabila dia sudah mendapatkan apa yang dia inginkan atau merasa bahwa usahanya tersebut tidak akan membuahkan hasil. Apa itu meltdown? Meltdown adalah […]