Manfaat Bermain Tanah bagi Anak

Bermain tanah atau lumpur memang kotor. Akan tetapi, tidak selamanya kotor itu buruk. Berikut adalah manfaat bermain tanah bagi anak. Ternyata, bermain tanah atau lumpur memiliki banyak manfaat. Apa saja? Yuk, simak bahasan manfaat bermain tanah bagi anak yang didasarkan